Kabar Gembira bagi Ibu Hamil, Bansos PKH Tahap 4 Segera Cair, Ini Cara Cek Nama Penerima

- 29 September 2022, 17:47 WIB
Ilustrasi Bantuan PKH bagi Ibu Hamil/ Foto Realitasttu.com/ Ysa
Ilustrasi Bantuan PKH bagi Ibu Hamil/ Foto Realitasttu.com/ Ysa /Realitasttu.com/

A. Kunjungi link cekbansos.kemensos.go.id melalui Google.

B. Isi kolom data wilayah sesuai yang diminta: provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, desa/kelurahan.

C. Isi kolom nama lengkap sesuai KTP dan KK dengan benar.

Baca Juga: Polisi Berhasil Amankan Tawuran Antar Pelajar di Kefamenanu TTU

D. Isi kolom huruf kode dengan benar.

E. Klik tombol "Cari Data" dan pastikan semua kolom sudah terisi dengan benar.

Tunggu beberapa saat, sistem cek bansos akan memberikan informasi tentang identitas penerima bansos, jenis bansos, dan jadwal pencairannya.

Adapun untuk mendapatkan bansos PKH ibu hamil, silakan perhatikan syarat-syarat di bawah ini:

Baca Juga: Terkait Benda yang Meledak di Cilincing Jakarta Utara, Ini Penjelasan Polda Metro

1. Wanita hamil/nifas.

Halaman:

Editor: Alfridus Ciompah

Sumber: PR Tasikmalaya.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah