Erick Thohir: Rekrutmen Bersama Dilakukan Demi Satukan BUMN Sejak Dini, Berikut Jadwalnya

- 4 Mei 2023, 07:59 WIB
Menteri BUMN, Erick Thohir.
Menteri BUMN, Erick Thohir. /

Baca Juga: PVMBG Ungkap Terdapat Potensi Bahaya Erupsi Freatik di Gunung Gamalama

Bercermin pada pengalaman diatas, Ercik menegaskan bahwa rekrutmen tidak dilakukan secara parsial, melainkan harus bersamaan. Dengan cara tersebut, insan BUMN akan lebih menyatu sejak awal.

"Kalau dari muda mereka sudah bersama, mereka akan ingat sewaktu sama - sama digembleng di Kopassus, sama - sama capek. Maka, masalah (persaingan) bisa dihindari, karena sejak muda mereka sudah saling kenal," katanya.

Oleh karena itu, Erick menambahkan materi pelatihan. "Akan ada tambahan pelatihan, bukan hanya bela negara, tetapi juga pengenalan NKRI dan Pancasila," ujarnya. 

Sebagai informasi, Rekrutmen Bersama BUMN Dibuka Mei 2023. Bagi setiap pelamar, wajib memperhatikan tanggal-tanggal penting terkait rekrutmen BUMN 2023 tersebut.

Tanggal-tanggal tersebut adalah Pertama, Registrasi Rekrutmen BUMN 2023, mulai tanggal 5 hingga 20 Mei 2023.

Baca Juga: Horoskop Capricorn Hari Kamis, 4 Mei 2023

Kedua, Pengumuman Hasil Registrasi pada tanggal 1 Juni 2023.

Ketiga, Tes Kemampuan Dasar dan Akhlak, mulai 10 sampai 19 Juni 2023.

Halaman:

Editor: Alfridus Ciompah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x