Semburan Lumpur Panas di Wilayah Timor Leste, Pegiat Media Sosial Menyajikan informasi Hoaks

- 8 Juni 2022, 16:02 WIB
Gundukan tanah setelah semburan lumpur
Gundukan tanah setelah semburan lumpur /

 

 

Realitasttu.com - Semburan lumpur panas dengan dentuman mirip suara letusan senapan terjadi di wilayah Timor Leste kemarin, 7 Juni 2022.

Warga sekitar sangat dikagetkan dengan peristiwa alam itu hingga berlari ketakutan. Selain berlari ketakutan, warga juga tak lupa mengabadikan fenomena alam tersebut berupa foto dan video.

Tak berselang lama, video peristiwa alam ini menyerbar luas melalui media sosial dan terjadi pembahasan hangat hingga hari ini.

 

Baca Juga: Semburan Lumpur Panas Di Wilayah Batas Negara RI-RDTL

 

Sejumlah pegiat media sosial asal Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), menyebarkan video semburan lumpur tersebut melalui berbagai akun media sosial seperti Youtube, Facebook dan tik tok.

Berbagai postingan media sosial berjamuran dengan berbagai caption di jagat maya yang menyebut peristiwa itu terjadi di wilayah Indonesia.

Halaman:

Editor: Yulius S. Amuna


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x