Gempa Magnitudo 5.3 Guncang Pesisir Selatan, Sumbar

- 20 Maret 2024, 15:38 WIB
Gempa bumi berkekuatan Magnitudo 3,7 mengguncang wilayah Manggarai , Provinsi Nusa Tenggara Timur. Ilustrasi Gempa
Gempa bumi berkekuatan Magnitudo 3,7 mengguncang wilayah Manggarai , Provinsi Nusa Tenggara Timur. Ilustrasi Gempa /Istimewa

Realitasttu.com - Gempa Magnitudo 5.3 guncang Pesisir Selatan, Sumbar pada, 20 Maret 2024, pukul 15:24 WIB. 

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengungkap, koordinat gempa berada di 2.09 LS, 100.44 BT. 

"#Gempa Mag:5.3, 20-Mar-24 15:24:57 WIB, Lok:2.09 LS,100.44 BT (83 km BaratDaya PESISIRSELATAN-SUMBAR), Kedlmn:21 Km," ungkap BMKG. 

Baca Juga: Kabar Gembira, Taspen Segera Cairkan THR Bagi Pensiunan ASN

Namun lebih lanjut BMKG menyebutkan gempa tidak berpotensi tsunami. 

" Tidak berpotensi tsunami," tulis BMKG melalui akun X.***





Editor: Alfridus Ciompah

Sumber: Akun X BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x