Berikut Beberapa Kebiasaan yang Ganggu Kualitas Tidur

- 15 Desember 2023, 10:11 WIB
Ilustrasi Tidur/ Pixabay
Ilustrasi Tidur/ Pixabay /

Realitasttu.com - Kesehatan tubuh akan terjaga dengan baik apabila seseorang tetap menjaga kualitas tidur, tetapi hal itu bisa saja terlewatkan dengan aktivitas yang dilakukan sehari-hari.

Sesuai dengan study pada 2019 gangguan tidur merupakan epidemi kesehatan masyarakat yang tersembunyi selama beberapa tahun ke belakang.

Bahkan yang cukup mengejutkan, ada banyak faktor pengganggu tidur yang ternyata berkaitan dengan aktivitas yang dilalukan oleh orang-orang saat terjaga.

Seperti dilansir dari laman Healthline, Senin, 4 Desember 2023, setidaknya ada tiga kebiasaan yang jarang disadari bisa mengganggu kualitas tidur di malam hari, di antaranya:

1. Olahraga Malam
Secara umum, kebiasaan berolahraga bisa membantu memperbaiki kualitas tidur. Hanya saja, olahraga yang dilakukan pada malam hari bisa mempengaruh ritme sirkadian atau jam biologis tubuh.

Baca Juga: PT Honda Prospect Motor Buka Lowongan Kerja, S1 Segera Daftar Sebelum Ditutup Januari 2024

Studi pada 2019 menunjukkan bahwa olahraga yang dilakukan pada jam 07.00 atau pukul 13.00-16.00 dapat memunculkan rasa kantuk yang lebih awal pada malam hari.

Halaman:

Editor: Agustinus Abatan

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah