Hindari Konsumsi Jenis Makanan Dibawah Ini Bersamaan Dengan Kopi dan Teh

- 3 Februari 2024, 11:33 WIB
Kopi dan Teh (Foto : Agus Realitasttu.com)
Kopi dan Teh (Foto : Agus Realitasttu.com) /

Realitasttu.com - Dua jenis Minuman ini dapat menambah energi bagi tubuh, karena mengandung Kafein, dan selalu dikonsumsi oleh kebanyakan orang, dua jenis minuman itu adalah Kopi dan Teh.

Kopi dan Teh selalu dinikmati oleh kebanyakan orang dengan beragam camilan hingga hidangan berat.

Namun ada beberapa jenis makanan yang tidak boleh dikonsumsi bersamaan dengan Kopi dan Teh, karena akan memberikan dampak buruk bagi kesehatan tubuh.

Baca Juga: Presiden Jokowi Tunjuk Tito Karnavian Gantikan Mahfud MD

Dengan kandungan kafein yang ada pada Kopi dan Teh dapat mencegah tubuh menyerap nutrisi, sehingga sebaiknya hindari konsumsi makanan tertentu sesaat sebelum minum kopi atau teh agar tidak kekurangan nutrisi.

Lantas, makanan apa saja yang sebaiknya tidak dikonsumsi bersama kopi dan teh?

Berikut jenis makanan yang tidak boleh dikonsumsi bersamaan dengan kopi dan teh. 

Baca Juga: Ahok Mengundurkan Diri dari Jabatan Komisaris Utama PT Pertamina

- Daging Merah dan Seafood

Halaman:

Editor: Agustinus Abatan

Sumber: beautynesia.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah