8 Tim Bertanding Merebut 4 Tiket Menuju Perempat Final FIBA Asia Cup 2022, Indonesia Optimis Bisa Menang

- 18 Juli 2022, 17:08 WIB
Ilustrasi/ Pixabay
Ilustrasi/ Pixabay /

 

Realitasttu.com - Delapan Tim yang sudah lolos 8 besar siap bersaing di Playoff merebut tiket ke Perempat Final FIBA Asia Cup 2022.

Indonesia yang juga masuk dalam 8 besar optimis bisa menang dan merebut tiket dan masuk ke babak perempat final.

Delapan tim ini merupakan tim yang sebelumnya menempati posisi runner-up dan peringkat ketiga pada masing-masing grup selama babak penyisihan yang berakhir, Minggu, 17 Juli 2022.

Tim bola basket Indonesia dan China akan membuka rangkaian pertandingan playoff di Istora Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Senin, 18 Juli 2022 pukul 17:30 WIB.

Baca Juga: Kartu Prakerja gelombang ke 37 telah Dibuka Ini Syarat dan Cara Pendaftarannya

Bagi tuan rumah, kemenangan menjadi wajib karena menjadi syarat untuk bisa tampil di FIBA World Cup 2023 yang juga bakal berlangsung di Jakarta, tepatnya Indonesia Arena, Senayan, yang saat ini dalam tahap pembangunan.

Pemenang dalam pertandingan ini akan menghadapi Lebanon yang lebih dulu lolos ke babak delapan besar setelah menjadi juara Grup D.

Baca Juga: Jennifer Lopes dan Ben Affleck Menikah di Las Vegas

Halaman:

Editor: Alfridus Ciompah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x