Simak Manfaat Daun Kelor Bagi Ayam Kampung

- 7 Maret 2024, 17:08 WIB
Daun Kelor (Foto : Agus Realitasttu.com)
Daun Kelor (Foto : Agus Realitasttu.com) /

Realitasttu.com - Tanaman Marungga atau kelor merupakan tanaman yang sudah lama dikenal oleh kebanyakan orang, dimana daun kelor biasanya dijadikan sayur.

Selain dijadikan sayur, daun kelor ternyata memiliki banyak manfaat bagi ayam kampung.

Daun kelor apabila diberi makan ke ayam kampung maka akan meningkatkan pertumbuhan ayam kampung, serta ayam akan lebih produktif dalam bertelur.

Baca Juga: Pleno Tingkat Kabupaten Pemilu 2024 Telah Usai, Berikut Daftar Nama Caleg yang Lolos ke Gedung DPRD TTU

Simak beberapa manfaat daun kelor bagi ayam kampung dibawah ini :

1. Kaya Nutrisi

Daun kelor mengandung berbagai nutrisi penting seperti protein, kalsium, fosfor, zat besi, dan vitamin A, B, C, dan K. 

Nutrisi-nutrisi ini sangat penting untuk menjaga kesehatan dan meningkatkan pertumbuhan ayam kampung.

2. Meningkatkan Pertumbuhan

Halaman:

Editor: Agustinus Abatan

Sumber: Time News


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x