Gaji 13 Akan Disalurkan Kesemua ASN di NTT Pada Awal Bulan Juli

- 29 Juni 2022, 07:57 WIB
Kepala Kanwil DJPb NTT Catur Ariyanto Widodo memberikan penjelasan tentang ga ji ke 13 untuk ASN di NTT. (victorynews.id/Mikael Umbu)
Kepala Kanwil DJPb NTT Catur Ariyanto Widodo memberikan penjelasan tentang ga ji ke 13 untuk ASN di NTT. (victorynews.id/Mikael Umbu) /

Realitasttu.com-Tertulis tanggal 1 Juli 2022, Kementerian Keuangan RI lewat kantor Wilayah Ditjen Perbendahaaan atau Kanwil DJPb NTT mencairkan gaji ke 13.

Dikutip dari victorynews.id, Kanwil DJPb akan menyalurkan gaji 13 tersebut ke semua aparatur sipil Negara atau ASN di NTT dan Lembaga.

Informasi ini atas penyampaian dari Kepala Kanwil DJPb NTT Catur Ariyanto Widodo, Senin 27 Juni 2022.

Baca Juga: Presiden Jokowi Bertolak ke Rzeszow, Polandia

Ariyanto mengatakan, gaji 13 yang akan disalurkan kesemua ASN di NTT, baik itu pemerintah daerah, kementerian atau lembaga itu total keseluruhannya sebesar Rp.605.775.620.610.

"Dengan rincian, pegawai Kementerian dan Lembaga Negara dengan jumlah pegawai sebanyak 38.670 orang, dengan nominal Rp 159.561.859.911," jelasnya.

Baca Juga: Kapal Wisata Tenggelam, Dua Orang Meninggal

Sementara untuk pegawai pada pemerintah daerah (pemda) ada 101.904 orang, dengan jumlah Rp.446.213.760.699.

"Rinciannya jumlah PNS sebanyak 32.031 orang, dengan total gaji ke 13 sebesar Rp120.615.835.100," sebutnya.

Halaman:

Editor: Agustinus Abatan

Sumber: victorynews.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah